KEGIATAN LOMBA TARIK TAMBANG SD SE-KECAMATAN JANGKAR TAHUN 2025

Kegiatan lomba tarik tambang SD se-Kecamatan Jangkar dilaksanakan pada tanggal 04 Agustus 2025 yang bertempat di pesisir pantai pelabuhan Jangkar. Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh SD se-kecamatan Jangkar. SD Negri 2 Jangkar mengikuti kegiatan lomba tersebut dengan mengeluarkan 2 tim, 1 tim putra dan 1 tim putri. Untuk tim putra SD Negeri 2 Jangkar memenangkan juara 1.